Narasumber: Bpk. Wahyudi, SE
Pelatihan cara membuat pakan fermentasi dari gedebok pisang untuk pakan ternak kambing dan sapi. Kegiatan ini diadakan oleh Mahasiswa KKN IAIN SUNAN AMPEL SURABAYA di Desa Jatirejo, Kec. Wonoasri, Madiun.
Bahan-bahan yang digunakan:
- Gedebok pisang (dicacah) 50%
- Bekatul / dedak 20%
- Ampas brem 30%
- Suplemen fermentasi (menggunakan SOC HCS)
- Gula secukupnya
- Air
Video Pelatihan Bikin Pakan Fermentasi Gedebok untuk Kambing & Sapi Madiun
Foto Dokumentasi: